Pandemi Belum Usai || Puisi

Sumber gambar: pexels.com

 Dilematik prahara pandemi
Mengguncangkan bumi pertiwi
Fitnah dajjal mulai membumi tanpa permisi
Menengadah tak tau yang pasti
Ocehan remeh pada Tuhan
Layaknya menahu padahal manusia yang sok tahu
Omongan ini itu
Hujatan pada sikecil virus itu
Pandemi belum usai
Bukan berarti Tuhan membenci
Hanya saja Tuhan memberi informasi
Petunjuk agar kembali
Untuk obat,
Tempat bergantung diri
Hanya Tuhanlah tempat kembali

Kudus, 13 Juli 2021

Post a Comment

0 Comments